Fakta Bekasi
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Politik
  • Hukum
  • Bisnis
Search
  • Advertise
© 2024 Fakta Bekasi Media. All Rights Reserved.
Reading: Kejurkab Atlet dan ASN PBSI Kab. Bekasi Jadi Ajang Pencarian Bibit Atlet Berprestasi
Share
Sign In
Notification
Latest News
Menteri Lingkungan Hidup Apresiasi Fasilitas Integrated Fixed-film Activated Sludge (IFAS) Jababeka
Bisnis
Bantah Isu 2026 Tanah Tak Bersertipikat Diambil Negara, Dirjen PHPT: Itu Tidak Benar
Pemerintahan
PT. Lippo Cikarang Gandeng Universitas Paramadina, Bangun Sinergi Dunia Pendidikan dan Industri
Bisnis
Kab. Bekasi Pesta Gol 3-0 atas Kota Tasikmalaya di Laga Uji Coba
Olahraga
Mudah dan Transparan: Panduan Lengkap Ubah SHGB Jadi SHM Lewat Aplikasi Sentuh Tanahku
Pemerintahan
Aa
Aa
Fakta Bekasi
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Politik
  • Hukum
  • Bisnis
Search
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Politik
  • Hukum
  • Bisnis
Have an existing account? Sign In
Follow US
  • Advertise
© 2024 Fakta Bekasi Media. All Rights Reserved.
Fakta Bekasi > Blog > Olahraga > Kejurkab Atlet dan ASN PBSI Kab. Bekasi Jadi Ajang Pencarian Bibit Atlet Berprestasi

Kejurkab Atlet dan ASN PBSI Kab. Bekasi Jadi Ajang Pencarian Bibit Atlet Berprestasi

admin Published 08/08/2024
Share
3 Min Read
Pembukaan Kejurkab Atlet dan ASN PBSI Kab. Bekasi.

Fakta Bekasi, CIKARANG TIMUR-Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PBSI) Kabupaten Bekasi menggelar Kejuaraan Kabupaten (Kejurkab) Bulutangkis 2024 dan Kejurkab Aparatur Sipil Negara (ASN) yang digelar di Gedung Serbaguna, Komplek Stadion Wibawa Mukti, Kecamatan Cikarang Timur, Kamis  (8/8/2024).

Ketua Umum PBSI Kabupaten Bekasi Ahmad Sayuti mengatakan Kejurkab Bulutangkis 2024 digelar selama tiga hari, mulai 8 hingga 11 Agustus 2024. Adapun tujuan yang ditargetkan yakni mencari bibit unggul untuk pembinaan jangka panjang pada Cabor Bulutangkis.

Ahmad Sayuti menambahkan, pada kejuaraan tahun ini sedikitnya 233 atlet yang tergabung dari 25 klub yang ada di Kabupaten Bekasi. Adapun batasan usia yang diterapkan, terdiri dari usia pra dini, usia dini, anak-anak, pemula dan remaja.

“Pelaksanaan dimulai tanggal 8 sampai 11 Agustus 2024. Harapan kami munculnya atlet-atlet baru yang siap untuk menggantikan atlet-atlet yang senior yang sudah berprestasi, yang sudah masuk PON dan yang lainnya,” terang dia.

Kepala Dinas Budaya Pemuda dan Olahraga (Disbudpora) Kabupaten Bekasi Iman Nugraha mengapresiasi terhadap PBSI atas bimbingan yang telah mengelar Kejurkab PBSI tahun 2024 ini.

“Jadi kalau setiap kabupaten tidak memiliki kontribusi kuat terhadap atlet bulutangkis sangat disayangkan sekali. Mudah-mudahan dengan Kejurkab PBSI ini bisa menghasilkan anak yang berprestasi di tingkat Jabar maupun nasional,” kataya.

Iman mengatakan bentuk dukungan Pemerintah Daerah (Pemda) terhadap Cabor Bulutangkis diantaranya memberikan fasilitas tempat agar bisa dikelola dengan baik oleh PBSI, tentunya keleluasaan ini agar bisa dimanfaatkan sebaik-baiknya.

“Secara pembinaan kami juga selalu memberikan ruang untuk PBSI dalam mencari bibit atlet, bukan hanya itu kami juga menyelenggarakan POPDA sebagai wadah untuk semua cabor yang mana tujuannya sama untuk mencari bibit atlet terbaik untuk dapat mewakili Kabupaten Bekasi di beberapa even olahraga,” terangnya.

Sementara untuk Kejurkab ASN, Iman menjelaskan bahwa Kejurkab ini sebagai ajang silaturahmi antar ASN yang bertugas di Pemkab Bekasi, selain itu juga sebagai bentuk evaluasi pada even  PORPEMDA tahun depan.

“Alhamdulilah ini menjadi wadah silaturahmi antar ASN Pemkab Bekasi menjelang Hari jadi Kabupaten Bekasi dan HUT RI, selain itu menjadi bahan evaluasi ke depan karena kita biasanya ada even PORPEMDA tingkat Jawa Barat,” tandasnya. (***)

You Might Also Like

Kab. Bekasi Pesta Gol 3-0 atas Kota Tasikmalaya di Laga Uji Coba

22 Atlet NPCI Dipulangkan, Ini Alasannya

Ketua PBSI Ahmad Sayuti Apresisi O2SN Tingkat Kab. Bekasi, Ini Alasannya 

SSB Beger dan BM Jatireja Bawa Pulang Piala Soeratin U-13 dan U-15 Askab PSSI Kab. Bekasi 2025

Sportivitas dan Sinergi di Kawasan Industri: PORKIND MM2100 2025 Resmi Bergulir

admin 08/08/2024
Share this Article
Facebook Twitter Copy Link Print
Previous Article POIN Cabor Bulutangkis Sinergikan Perusahaan dan Atlet
Next Article Menteri AHY Dorong Pembangunan yang Berkelanjutan serta Berkeadilan Melalui Fungsi Pengendalian dan Penertiban Tanah dan Ruang

Paling Banyak Dibaca

Sertipikasi Tanah Dongkrak Ekonomi Sultra, BPHTB Capai Rp38 Miliar di Mei 2025
Pemerintahan 02/06/2025
SMPN 4 Babelan Juara 2 Lomba Pantonim di  FLS2N Jenjang SMP Tingkat Kab. Bekasi
Pendidikan 04/06/2025
DPD Golkar Kab. Bekasi Qurban 2 Ekor Sapi dan 1 Kambing di Area Bakal Kantor Barunya
Politik 07/06/2025
Kementerian ATR/BPN Ambil Peran Strategis untuk Sukseskan International Conference on Infrastructure 2025
Pemerintahan 10/06/2025
Kementerian ATR/BPN Gelar Kegiatan Roren Connect untuk Tingkatkan Literasi Keuangan Pegawa
Pemerintahan 10/06/2025
- Advertisement -
Ad imageAd image
- Advertisement -
Ad image
- Advertisement -
Ad image
Fakta Bekasi
Follow US

© 2024 Fakta Bekasi Media. All Rights Reserved.

Removed from reading list

Undo
Welcome Back!

Sign in to your account

Lost your password?