Fakta Bekasi
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Politik
  • Hukum
  • Bisnis
Search
  • Advertise
© 2024 Fakta Bekasi Media. All Rights Reserved.
Reading: Pertamina EP Tambun Field Berbagi Kebaikan di Bulan Suci Ramadan
Share
Sign In
Notification
Latest News
Kementerian ATR/BPN Pastikan Kesiapan Lahan Huntap dan Huntara bagi Masyarakat Terdampak Bencana di Sumatera
Pemerintahan
Sinkronisasi Program Kegiatan Tahun 2027, Sekjen ATR/BPN Tekankan Konsistensi Pusat dan Daerah
Pemerintahan
Pengangkatan Sumpah MPPP dan MPPW, Dirjen PHPT Kementerian ATR/BPN: Peran PPAT Krusial untuk Kualitas Layanan Pertanahan
Olahraga
Ikuti Peluncuran 166 Sekolah Rakyat, Wamen Ossy: Setiap Anak Indonesia Berhak atas Pendidikan yang Layak
Pemerintahan
Pastikan Ketersediaan Lahan dan Kepastian Hukum Kawasan Swasembada Pangan di Papua Selatan, Menteri Nusron Ungkap Telah Terbitkan Hak Seluas 328 Ribu Hektare
Pemerintahan
Aa
Aa
Fakta Bekasi
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Politik
  • Hukum
  • Bisnis
Search
  • Pemerintahan
  • Pendidikan
  • Olahraga
  • Politik
  • Hukum
  • Bisnis
Have an existing account? Sign In
Follow US
  • Advertise
© 2024 Fakta Bekasi Media. All Rights Reserved.
Fakta Bekasi > Blog > Pemerintahan > Pertamina EP Tambun Field Berbagi Kebaikan di Bulan Suci Ramadan

Pertamina EP Tambun Field Berbagi Kebaikan di Bulan Suci Ramadan

admin Published 15/03/2025
Share
2 Min Read
Pertamina EP Tambun Field Berbagi.

Fakta Bekasi, KABUPATEN BEKASI – Suasana haru dan penuh syukur terasa kental kala anak-anak kurang beruntung melantunkan doa dan mengungkapkan rasa terima kasih yang mengiringi setiap kata yang keluar dari bibir mungil mereka. Dari senyum lebar dan sinar mata mereka tercermin harapan untuk meraih mimpi. Kebahagiaan mereka terasa sampai ke setiap sudut Masjid Al Muhajirin Desa Tambaksari, Kecamatan Tirtajaya, Kabupaten Karawang.

Sejumlah anak ini adalah sebagian dari anak yatim penerima bantuan Pertamina EP Tambun Field dalam kegiatan Safari Ramadan. Menyambut bulan suci yang penuh berkah, Perusahaan berbagi kebaikan berupa paket sembako dan santunan kepada 180 anak yatim dari lima yayasan yang berada di sekitar area Tambun Field, Senin awal pekan ini.

Kelima yayasan di lima desa berbeda ini adalah Yayasan Baiturrahman di Desa Buni Bakti, Yayasan Al Mukarromah di Desa Jayabakti, Yayasan Al Furqon di Desa Karangpatri, dan Yayasan Nurul Iman di Desa Hurip Jaya, Bekasi, serta Yayasan Al Muhajirin di Desa Tambaksari, Karawang.

Abdul Karman, Pimpinan Yayasan Al-Muhajirin, mengungkapkan rasa syukur dan terima kasih atas santunan yang diberikan Pertamina EP. “Bantuan ini sangat berarti bagi anak-anak. Kami merasa tidak sendiri, karena ada orang-orang baik yang peduli dengan kami,” ungkap Abdul.

Sr.  Manager Pertamina EP Tambun Field Totok Parafianto menekankan kembali kepedulian Pertamina EP Tambun Field terhadap masyarakat sekitar, khususnya anak-anak yatim dan piatu yang membutuhkan perhatian dan kasih sayang.

“Setiap tahun, kegiatan Safari Ramadan menjadi momen pengingat bagi kita semua akan pentingnya berbagi dan menjalin silaturahmi. Semoga energi kebaikan yang kami sampaikan hari ini membawa kebahagiaan dan keberkahan bagi anak-anak, dan seluruh pihak yang terlibat,” ujar Totok.

Pertamina EP Tambun Field berkomitmen untuk terus menebar kebaikan dan manfaat, serta memperkokoh kebersamaan dengan masyarakat sekitar. (***)

You Might Also Like

Kementerian ATR/BPN Pastikan Kesiapan Lahan Huntap dan Huntara bagi Masyarakat Terdampak Bencana di Sumatera

Sinkronisasi Program Kegiatan Tahun 2027, Sekjen ATR/BPN Tekankan Konsistensi Pusat dan Daerah

Ikuti Peluncuran 166 Sekolah Rakyat, Wamen Ossy: Setiap Anak Indonesia Berhak atas Pendidikan yang Layak

Pastikan Ketersediaan Lahan dan Kepastian Hukum Kawasan Swasembada Pangan di Papua Selatan, Menteri Nusron Ungkap Telah Terbitkan Hak Seluas 328 Ribu Hektare

Penuhi Kebutuhan Masyarakat akan Pelayanan, Kementerian ATR/BPN Tengah Menyusun Pola Pembinaan Kapasitas SDM

admin 15/03/2025
Share this Article
Facebook Twitter Copy Link Print
Previous Article Penyerahan Sertifikat Tanah Puslatpur TNI AD oleh Menteri ATR/BPN: Solusi Pengelolaan Aset Negara dan Kepastian Hukum bagi Masyarakat
Next Article Menteri ATR/BPN Serahkan Sertifikat Tanah Wakaf di Ponpes Dalwa dan Tebu Ireng

Paling Banyak Dibaca

Dugaan Korupsi TKD Desa Karang Baru, Dilaporkan Ke Kejari Cikarang
Hukum Pemerintahan 06/01/2026
Lampaui Target, BPN Kab. Bekasi Puncaki Volume Layanan Pertanahan Se-Jawa Barat
Pemerintahan 26/12/2025
Jababeka Jalin Sinergi Strategis dengan BCA pada Tahun 2025, Ratusan Unit Jababeka Bizpark Terjual
Bisnis 01/01/2026
Ketua IKA FH UPB Desak Kejari dan Inspektorat Audit Kepala Desa se-Kabupaten Bekasi
Hukum Pemerintahan 05/01/2026
Kasus TuPer DPRD Kabupaten Bekasi: LSM Tuding Kejati Jabar Tebang Pilih, 2 Tersangka Cuma Tumbal Perkara
Pemerintahan 05/01/2026
- Advertisement -
Ad imageAd image
- Advertisement -
Ad image
- Advertisement -
Ad image
Fakta Bekasi
Follow US

© 2024 Fakta Bekasi Media. All Rights Reserved.

Removed from reading list

Undo
Welcome Back!

Sign in to your account

Lost your password?