Sidak TM Ternyata Bodong, BK Tindaklanjuti
FAKTA BEKASI –Dugaan adanya pelanggaran etika atas Inspeksi mendadak (Sidak) yang dilakukan anggota DPRD Kabupaten Bekasi, Taih Minarno, ke Mess mahasiswa asal Kabupaten Bekasi di Jogjakarta, pada Senin (14/8) kemarin.…
PJSI Kabupaten Bekasi Pertahankan Prestasi!!!
FAKTA BEKASI-- Mempertahankan prestasi dan mengharumkan nama Kabupaten Bekasi menjadi target utama Persatuan Judo Seluruh Indonesia (PJSI) Kabupaten Bekasi di Pekan Olahraga Daerah (Porda) XIII Kabupaten Bogor tahun 2018. Sekretaris…
Asik!!!, 521 Penghuni Lapas Kelas III Cikarang Bakal Dapat Remisi
FAKTA BEKASI-- Lembaga Pemasyarakaran (Lapas) Kelas III Cikarang yang beralamat di Desa Pasir Tanjung, Kecamatan Cikarang Pusat, Kabupaten Bekasi akan memberikan remisi terhadap 521 lebih penghuni lapas. Kepala Lembaga Pemasyarakaran…
Jelang Porda, Begini Komentar Ketua Komisi II
FAKTA BEKASI– Ketua Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Bekasi, Mulyana Muhtar kembali angkat bicara mengenai Pekan Olahraga Daerah (Porda) XIII Kabupaten Bogor yang dinilai dinamis dalam peraturan…
Ampibi Bakal Laporkan TM Ke Ketua DPRD
FAKTA BEKASI- Motif Anggota DPRD Kabupaten Bekasi asal Partai berlambang Mercy, Taih Minarno (TM) yang mengunjungi mess mahasiswa kabupaten bekasi tanpa di bekali surat dinas resmi DPRD Kabupaten Bekasi. Sekretaris…
Mulai Bulan Ini Tol Cikampek Lakukan Sistem Ganjil-genap
FAKTA BEKASI-- Kepala Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) Bambang Prihartono mengatakan, pihaknya pada bulan ini akan menerapkan sistem ganjil genap kendaraan di Tol Jakarta-Cikampek. Penerapan ganjil genap akan dimulai dari Tol Bekasi Barat,…
Parah!!!, Daya Listrik RSUD Cabangbungin Sekelas Puskesmas
FAKTA BEKASI— Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Cabangbungin hingga kini masih menggunkan daya listrik 6000 watt, guna memaksimalkan pelayanan masyarakat di bidang kesehatan daya lsititk sebesar tersebut dinilai kurang bahkan…
IMI Mulai Gelar Seleksi Atlet Jelang Porda
FAKTA BEKASI– Menyusul regulasi Pekan Olahraga Daerah (Porda) XIII Kabupaten Bogor telah keluar Pengurus Daerah (pengda) dan Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Jawa Barat, Ikatan Motor Indonesia (IMI) Kabupaten Bekasi…
Dana 1.44 Triliun Ngendap, Kepala DPKAD Tuding SKPD Lamban Serap Anggaran
FAKTA BEKASI-- Kepala Dinas Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (DPKAD) Kabupaten Bekasi, Juhandi menerangkan bahwa soal dana Rp.1.44 triliun yang disebut sebut ngendap di Bank sebetulnya adalah dana yang belum…
Ketua Komisi II DPRD Bikin Lagu Daerah
FAKTABEKASI.COM —Anggota DPRD Kabupaten Bekasi, Mulyana Muhtar, pencipta lagu daerah berjudul 'Gumelar Alam Bekasi' tentang Kabupaten Bekasi mengaku mendapatkan Inspirasi dari alam, budaya dan letak geografis dibeberapa wilayah yang ada…